5 Tips Bikin Reels Instagram Ditonton Banyak Orang, Auto Viral!

Tips bikin reels Instagram ditonton banyak orang berikut ini bisa Anda coba agar bisa menjadi salah satu konten viral serta menghebohkan.

Fitur baru Instagram bernama reels ini ramai orang anggap sebagai pesaing dari sosial media Tiktok.

Di mana Reels memungkinkan siapa saja membuat video sekreatif dan semenearik mungkin.

Setiap pengguna dapat membuat konten Reels instagram dengan merekam, mengedit sampai membagikan video pendek.

Durasi dari video reels sendiri maksimal 30 detik agar orang lain bisa menontonnya.

Trik dan Tips Bikin Reels Instagram Ditonton Banyak Orang 

Bagi Anda yang sudah mulai membuat konten dengan fitur Reels tetapi belum mendapat likes dan view berjumlah banyak maka tak perlu khawatir.

Pasalnya ada beberapa tips yang dapat membuat konten Reels instagram mendapat jumlah penonton banyak.

Adapun beberapa tips tersebut bisa Anda ketahui melalui penjelasan di bawah ini.

1. Menampilkan Hal Menarik di Detik Awal Video

Agar bisa menarik minat penonton video Reels Instagram, di beberapa detik awal video menjadi hal krusial dan wajib Anda perhatikan.

Beberapa detik konten Reels Instagram terputar secara otomatis tanpa harus masuk ketika pengguna scrolling fitur feed mereka.

Dengan demikian konten video bisa membuat pengguna penasaran kemudian melihat Reels Instagram secara menyeluruh.

2. Memilih Musik Latar yang Lagi Tren

Seperti halnya dengan Tiktok, sound ataupun music yang sedang tren dapat membuat konten video Anda berpeluang viral.

Mengacu dari situs ternama, banyak sound ataupun musik tertentu pada interaksi pengguna, otomatis algoritma Instagram langsung mencatatnya.

Kemudian hal tersebut akan bertambah ke feed yang berisi konten video serupa.

Dengan demikian peluang mendapat penonton lebih banyak penayangan dapat terus meningkat serta mendatangkan pengikut baru.

3. Memanfaatkan Fitur Bawaan Saat Mengedit Video

Beberapa fitur juga bisa menjadi tips bikin reels Instagram ditonton banyak orang elanjutnya.

Bermacam fitur tersebut tak hanya untuk tampilan tetapi bisa pengguna pakai untuk menambah musik, mengedit, teks sampai efek visual.

Oleh sebab itulah pastikan agar memanfaatkan fitur bawaan di Reels Instagram.

Bukan itu saja, fitur bawaan reels bisa pihak Instagram ketahui dan bisa meningkatkan eksposur sebuah akun.

4. Melakukan Perubahan Angle

Penampilan angle yang sama di sebuah video berdurasi panjang tentu membuat Anda bosan ketika menontonnya.

Agar bisa menarik minat para penonton, ada baiknya Anda memotong video di beberapa detik sekali dengan cara merubah angle kamera.

Selain itu Anda juga dapat menambah transisi saat mengedit sebuah video Reels Instagram.

Supaya penonton tertarik menonton lebih lama, sebisa mungkin kreatif ketika melakukan pengeditan.

Caranya bisa dengan membuat potongan berupa transisi sederhana tiba-tiba pada sebuah klip ke klip berikutnya.

5. Menambah Teks yang Menarik

Dalam hal satu ini, buatlah teks dalam Reels Instagram Anda semenarik serta sejelas mungkin.

Misalnya saja pada sebuah konten video dengan suara kurang jelas maka adanya teks bisa memberikan pemahaman dari konten buatan Anda.

Menambahkan teks juga dapat membantu Anda menjangkau lebih banyak penonton lainnya.

Apalagi kalau Anda menerjemahkan teks itu ke dalam bahasa Inggris.

Tentu saja hal ini akan menarik penonton tak hanya dalam negeri .

Bahkan pengguna di berbagai penjuru dunia bisa menikmati konten Reels instagram buatan Anda.

Dengan demikian jumlah views Reels tersebut meningkat cukup signifikan.

Itulah beberapa tips bikin reels Instagram ditonton banyak orang yang bisa membuat konten Anda auto viral.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Angka Pengunjung Perpusda Ciamis Tahun 2024 Melonjak

Kunjungan ke Perpustakaan Daerah (Perpusda) Ciamis pada tahun 2024...

Plants vs Zombies 2.1.7 Hadirkan Fitur Gabungan Tanaman Super!

Kabar menggembirakan datang untuk para penggemar Plants vs Zombies!...

Rupiah Diprediksi Tetap di Atas Rp16 Ribu Jelang Natal

Menjelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, nilai tukar...

Trump Bertekad Kembalikan Nama Denali ke McKinley

Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump, berjanji akan...

Tragedi Kecelakaan Bus di Tol Pandaan-Malang

Sebuah kecelakaan maut terjadi di Tol Pandaan-Malang KM 77...
spot_img

Topik

Angka Pengunjung Perpusda Ciamis Tahun 2024 Melonjak

Kunjungan ke Perpustakaan Daerah (Perpusda) Ciamis pada tahun 2024...

Plants vs Zombies 2.1.7 Hadirkan Fitur Gabungan Tanaman Super!

Kabar menggembirakan datang untuk para penggemar Plants vs Zombies!...

Rupiah Diprediksi Tetap di Atas Rp16 Ribu Jelang Natal

Menjelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, nilai tukar...

Trump Bertekad Kembalikan Nama Denali ke McKinley

Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump, berjanji akan...

Tragedi Kecelakaan Bus di Tol Pandaan-Malang

Sebuah kecelakaan maut terjadi di Tol Pandaan-Malang KM 77...

Honda dan Nissan Bentuk Perusahaan Induk Baru, IPO di Tokyo 2026

Dua raksasa otomotif asal Jepang, Honda dan Nissan, tengah...

1.000 Tentara Korea Utara Jadi Korban Perang Rusia-Ukraina

Perang antara Rusia dan Ukraina terus membawa dampak luas,...

Vonis Kasus Korupsi Timah: Harvey Moeis Dipenjara 6,5 Tahun, Tuntutan Dikurangi

Pengusaha Harvey Moeis divonis 6,5 tahun penjara dalam kasus...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img