5 Tempat Liburan di Subang yang Viral dan Instagramable

Tempat liburan di Subang berikut ini bisa menjadi pilihan Anda berlibur karena tengah menjadi hits dengan pemandangan Instagramable.

Tak mengherankan jika beberapa tempat tersebut kemudian menjadi viral terutama di kalangan pengguna sosial media.

Keberadaan Tol Cipali rupanya menghidupkan tempat wisata maupun liburan di Subang.

Karena itulah beberapa tempat itu menjadi pilihan tepat untuk mereka yang ingin refreshing dari kegiatan sehari-hari.

Rekomendasi Tempat Liburan di Subang yang Lagi Hits

Banyaknya tempat wisata dan liburan di kawasan Subang yang viral dan mempunyai keindahan Instagramable cocok untuk Anda pajang di sosial media.

Bahkan beberapa tempat wisata dan liburan di Subang ini selalu penuh dengan pengunjung.

Apalagi saat ini pandemi Covid-19 sudah berlalu dan tidak ada lagi pembatasan wilayah.

Mengutip dari sumber terpercaya, berikut ada beberapa tempat liburan di Subang yang lagi viral dan hits di kalangan warganet.

1. Asstro Highland Ciater

Pertama ada tempat wisata yang berlokasi di Jl Raya Subang tepatnya Kecamatan Ciater di Kabupaten Subang.

Destinasi wisata tersebut sudah ada sejak bulan Agustus 2020 lalu dan terus melakukan pengembangan.

Agar bisa masuk ke Asstro Highland, pengunjung harus membayar harga tiket masuk sebesar Rp 25 ribu per satu orang dan termasuk soft drink.

Di destinasi tersebut ada banyak spot estetik untuk selfie yang Instagramable abis untuk wisatawan pajang di sosial media.

Bagi pengunjung yang menikmati keindahan malam di Asstro Highland, terdapat fasilitas berupa camping bersama keluarga dan teman-teman.

2. Sariater Hot Air Baloon

Para pengunjung yang ingin merasakan sensasi naik balon udara serta menguji adrenalin dengan ada di ketinggian maka bisa datang ke sini.

Lokasi tempat liburan di Subang viral satu ini berada di daerah Sari Ater Hotel and Resort tepatnya Kecamatan Ciater Subang.

Dari ketinggian 40 meter di atas balon udara, pengunjung dapat menikmati pemandangan Gunung Tangkuban Perahu yang indah.

Supaya bisa menikmati pengalaman naik balon udara, wisatawan harus membayar biaya Rp 600 ribu per satu orang.

Untuk kapasitasnya sendiri maksimal sebanyak 5 orang dengan satu operator.

3. The Ranch Ciater

Selanjutnya ada tempat wisata yang baru buka pada bulan Mei 2021 lalu dan terletak di Jalan Raya Ciater KM 2.

Hadir dengan konsep berkuda di atas awan, tempat wisata tersebut memang menyajikan wahana berkuda.

Destinasi wisata ini ramah anak lantaran ada mini zoo yang mempunyai koleksi domba, kelinci dan burung.

Selain itu café dan resto yang ada di The Ranch Ciater juga luas dengan menu bermacam mulai dari makanan khas Sunda sampai western.

4. Florawisata D’Castello

Untuk tempat Florawisata D’Castello dijamin Instagramable serta estetik di sosial media.

Bagunan di sini berbentuk kastil mewah dan penuh warna serta akan membuat pengunjung terpesona.

Terlebih kawasan wisata tersebut penuh dengan bunga warna warni dan membuat pengunjung betah berlama-lama.

Bukan sejak awal bulan Desember 2021 lalu, destinasi Florawisata D’Castello langsung viral dan banjir pengunjung.

5. Curug Cisanca

Terakhir ada Curug Cisanca yang berada di dalam hutan dengan air terjun berwarna kebiruan.

Karena itulah pastinya tempat di sini sangat indah, super estetik dan Instagramable untuk Anda share di sosial media.

Lokasinya ada di kaki Gunung Tangkuban Perahu tepatnya perbatasan antara Desa Cibeusi dan Desa Cibitung.

Dari Tangkuban Perahu, jarak tempat liburan di Subang satu ini sekitar 15 km atau selama 1 jam perjalanan.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Angka Pengunjung Perpusda Ciamis Tahun 2024 Melonjak

Kunjungan ke Perpustakaan Daerah (Perpusda) Ciamis pada tahun 2024...

Plants vs Zombies 2.1.7 Hadirkan Fitur Gabungan Tanaman Super!

Kabar menggembirakan datang untuk para penggemar Plants vs Zombies!...

Rupiah Diprediksi Tetap di Atas Rp16 Ribu Jelang Natal

Menjelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, nilai tukar...

Trump Bertekad Kembalikan Nama Denali ke McKinley

Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump, berjanji akan...

Tragedi Kecelakaan Bus di Tol Pandaan-Malang

Sebuah kecelakaan maut terjadi di Tol Pandaan-Malang KM 77...
spot_img

Topik

Angka Pengunjung Perpusda Ciamis Tahun 2024 Melonjak

Kunjungan ke Perpustakaan Daerah (Perpusda) Ciamis pada tahun 2024...

Plants vs Zombies 2.1.7 Hadirkan Fitur Gabungan Tanaman Super!

Kabar menggembirakan datang untuk para penggemar Plants vs Zombies!...

Rupiah Diprediksi Tetap di Atas Rp16 Ribu Jelang Natal

Menjelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, nilai tukar...

Trump Bertekad Kembalikan Nama Denali ke McKinley

Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump, berjanji akan...

Tragedi Kecelakaan Bus di Tol Pandaan-Malang

Sebuah kecelakaan maut terjadi di Tol Pandaan-Malang KM 77...

Honda dan Nissan Bentuk Perusahaan Induk Baru, IPO di Tokyo 2026

Dua raksasa otomotif asal Jepang, Honda dan Nissan, tengah...

1.000 Tentara Korea Utara Jadi Korban Perang Rusia-Ukraina

Perang antara Rusia dan Ukraina terus membawa dampak luas,...

Vonis Kasus Korupsi Timah: Harvey Moeis Dipenjara 6,5 Tahun, Tuntutan Dikurangi

Pengusaha Harvey Moeis divonis 6,5 tahun penjara dalam kasus...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img