Berita

Spesifikasi dan Harga Smartphone Xiaomi 12S Ultra

Butuh rekomendasi smartphone dengan kapasitas daya baterai besar, tidak ada salahnya Anda memilih Smartphone Xiaomi 12S Ultra.

Dengan membeli produk smartphone brand Xiaomi ini, pengguna bisa puas bermain game tanpa takut kehabisan daya baterai.

Meski begitu, sebelum melakukan pembelian produk tentunya butuh informasi lengkap mengenai spesifikasi dan harga penawarannya, bukan?

Tenang, pada artikel berikut kita akan mengulas lebih detail seputar spesifikasi dan juga harga produknya untuk Anda pertimbangkan.

Cek Spesifikasi dan Harga Smartphone Xiaomi 12S Ultra

Berikut ini merupakan informasi seputar spesifikasi dan juga harga penawaran produk Xiaomi 12S Ultra. 

Spesifikasi Smartphone Xiaomi 12S Ultra 

Warna 

Varian warna yang tersedia pada produk Xiaomi 12S Ultra ini hanya dua pilihan yakni Black dan Dark Green.

Penyimpanan 

Meskipun memiliki dua varian warna, untuk kapasitas penyimpanannya cukup besar yakni RAM 8GB/12GB dan ROM 256GB/512GB.

Desain 

Menggunakan bahan material alumunium rangka, smartphone memiliki bobot 225 gram dengan dimensi 163.17 x 74.97 x 9.06 mm.

Layar 

Xiaomi 12S Ultra hadir dengan menggunakan tipe LTP O2 AMOLED berukuran 6.73 inci dengan resolusi 1440 x 3200 pixel.

Kamera Belakang 

Memiliki 3 kamera belakang dengan konfigurasi 50.3MP (wide), 48MP (periscope telephoto), 48MP (ultrawide).

Kamera Depan 

Adapun pada fitur kamera depannya sendiri memiliki konfigurasi sebesar 32MP dengan tambahan fitur HDR, panorama.

Prosesor 

Prosesor yang tersemat di Xiaomi 12S Ultra yakni Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 Octa-core, Adreno 730.

Baterai dan Pengisian Daya 

Smartphone Xiaomi 12S Ultra memiliki kapasitas baterai 4.860 mAh Li-Po dengan sistem pengisian daya fast charging 67W.

Keamanan & Autentikasi 

Untuk Xiaomi seri ini hanya menggunakan fitur keamanan dan autentikasi yakni fitur pemindai sidik jari saja.

Jaringan & Konektivitas 

Sudah mendukung jaringan 2G, 3G, 4G, 5G, Dual SIM dan koneksi terhadap WiFi, Hotspot, Bluetooth dan lain-lain.

NFC 

Mengenai fitur NFC juga sudah tersematkan pada smartphone Xiaomi 12S Ultra yang satu ini.

Navigasi

Memiliki fitur navigasi yang hampir mirip dengan seri Xiaomi 12 lainnya yakni GPS, A-GPS, NavIC, GLONASS, BDS, QZSS dan GALILEO.

Audio

Tidak tersedia jack audio 3.5 mm, memiliki speaker stereo dan audio beresolusi tinggi 24-bit/192kHz.

Pemutaran Audio 

Telah mendukung kemampuan pemutaran audio yang jernih dan tidak menimbulkan kebisingan.

Pemutaran Video 

Xiaomi 12S Ultra mendukung pemutaran video dengan resolusi 8K, 4K dan Full HD.

Sensor

Tersedia fitur sensor lengkap terdiri dari fingerprint, akselerometer, kompas, barometer, giroskop dan lain-lain.

UI dan Sistem

Mengenai spesifikasi UI dan sistem operasi yang Xiaomi 12S Ultra gunakan yakni Android 12, MIUI 13.

Isi Kemasan 

Seperti produk kemasan smartphone lain, Xiaomi 12S Ultra memiliki isian berupa smartphone, charger adapter, kabel, buku panduan, garansi serta USB Type-C. 

Harga di Marketplace

Tokopedia

Xiaomi 12S Ultra di marketplace Tokopedia hadir dengan menawarkan harga pembelian pada kisaran Rp 13,2 jutaan.

Shopee

Sementara itu, di gerai marketplace Shopee, produk ini memiliki penawaran harga pada kisaran Rp 13,5 juta.

Bukalapak

Tidak jauh berbeda dengan Tokopedia dan Shopee, marketplace Bukalapak juga menawarkan harga Xiaomi 12S Ultra sekitar Rp 13 jutaan.

Lazada 

Adapun di marketplace Lazada, Xiaomi 12S Ultra memiliki harga penawaran yakni Rp 13,1 juta.

Itulah tadi pembahasan menarik mengenai spesifikasi dan juga harga penawaran dari Xiaomi 12S Ultra.

Itulah sekilas informasi seputar spesifikasi dan harga Smartphone Xiaomi 12S Ultra.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Back to top button